4. Pemanfaatan sumber daya alam oleh manusia yang tidak secara langsung harus melalui bentuk.......
Jawaban:
Pengelolahan
5. Pengambilan sumber daya kayu dari hutan dengan sistem tebang pilih dan usaha penanaman kembali bentuk intereaksi manusia dengan alam dengan cara.......
Jawaban :
Reboisasi
>>Penjelasan:
》arti dari kata PENGOLAHAN adalah suatu proses atau cara atau pun perbuatan dalam mengolah. Kata pengolahan ini harus dibedakan dengan kata pengelolaan karena pengolahan lebih kepada proses pembuatan sesuatu sementara pengelolaan lebih kepada proses pengendalian, penyelenggaraan, pengurusan (hal yang sudah diolah) dan lain sebagainya.
contohnya sumber daya alam:
1. bensin
2.minyak bumi
3.solar
》arti reboisasi adalah penanaman hutan kembali, yakni hutan yang sudah gundul agar dapat berfungsi dengan baik, yakni sesuai dengan peruntukkannya lagi.
Contoh reboisasi :
1. Menanam bunga di sekitar rumah
2. Menanam pohon di hutan
Manfaat Reboisasi :
• Mencegah terjadinya erosi tanah yang bisa disebabkan oleh angin dan juga air hujan yang berturut-turut.
• Melestarikan kesuburan tanah yang bisa dijadikan sebagai lahan pertanian.
Menjaga struktur tanah agar tidak rusak.
• Menjaga keanekaragaman satwa agar tetap lestari.
• Membuat udara tetap bersih dan sehat terutama bagi makhluk hidup yang ada di bumi.
• Membuat tanah tetap kokoh sehingga risiko tanah longsor bisa dihindari.
# Semoga membantu
# Maaf kalau ada salah
[answer.2.content]